Reza Arap akhirnya mengumumkan formasi team E-sport divisi Arena Of Valor

Setelah mengumumkan bahwa dia akan membentuk team E-sport beberapa waktu yang lalu akhirnya Reza arap @rapyourbae resmi mengumumkan nama team E-sport nya dan formasi teamnya, nama team E-sport milik Reza arap sendiri yaitu waw E-sport yang kependekan dari Weagainstthewolrd yang berlogo burung hantu. Waw E-sport sendiri memiliki 2 divisi yaitu divisi game Fortnite dan Arena Of Valor(AOV)  dan setelah kami  chek melalui akun resmi waw E-sport sendiri akhirnya kami menemukan informasi mengenai formasi dari divisi Arena Of Valor, seperti screenshoot dibawah ini




Seperti yang kita tahu  bahwa beberapa member dari waw E-sport sendiri merupakan salah satu veteran dari game Arena Of Valor contohnya seperti @naitomea20 yang sempat memperkuat Timnas Arena Of Valor Indonesia pada  Asian games 2018 yang berlangsung di Indonesia dan  Arena Of Valor Wolrd Cup(AOV)di Amerika serikat beberapa waktu lalu. Dan juga @stenleyhermawan aka Taxstump dia adalah salah satu veteran dan mantan member dari Rex Regum Qeon (RRQ) dan @mustainal yang kita tahu dia adalah mantan member dari EVOS E-sport yang kita tahu juga merupakan salah satu team E-sport yang besar di Indonesia selain RRQ, Saat ini waw E-sport akan mengikuti  babak qualifikasi di ASL season 2 yang berlangsung di Bandung. Jadi sobat game kita tunggu saja kabar berikutnya dari waw E-sport apakah team asuhan dari reza arap ini akan mampu menampilkan dan menghasilkan prestasi yang gemilang, So stay tuned ya di wibunese. 

Previous
Next Post »